Eksepsi Di Java

Penanganan eksepsi pada Java diatur dengan lima kata kunci: try, catch, throw, throws, dan finally. Pada dasarnya, try digunakan untuk mengeksekusi suatu bagian program, dan jika muncul kesalahan, sistem akan melakukan throw suatu eksepsi yang dapat Anda catch berdasarkan tipe eksepsinya, atau yang Anda berikan finally dengan penanganan default. Berikut ini adalah bentuk dasar penanganan eksepsi:
try {
      // block of code
    } catch (ExceptionType1 e) {
      // exception handler for ExceptionType1
    } catch (ExceptionType2 e) {
      // exception handler for ExceptionType2
      throw (e); // rethrow the exception ...
    } finally {

Contoh Coding :
public class MenangkapKesalahan {
    
    public static void main(String[] args){
        try {
            int a = 10;
            int b = 0;
            int c = a / b;
            
            System.out.println(c);
        } catch (Throwable e) {
            System.out.println("Ups, terjadi error :");
            System.out.println(e.getMessage());
        }
    }
    
}
bila di run akan terjadi :
Ups, terjadi error :
/ by zero

Comments

Popular posts from this blog

Model Warna YIQ

Tipe File dan Macam - Macam File